Tugas (Soal) tentang Hukum Gravitasi Newton


Diberitahukan kepada Taruna SMA Taruna Mandara Kelas X untuk mengerjakan soal-soal dibawah ini yang berkaitan dengan hukum Gravitasi Newton. Namun sebelum anda mengerjakan soal-soal, alangkah baiknya terlebih dahulu untuk mempelajari materi terkait hukum Gravitasi Newton dengan mengklik link : 


Tugas ini dibuat di kertas lempiran dan dikumpulkan pada hari: Senin, 11 Maret 2019. Selamat berlibur dengan Keluarga dan selamat hari raya NYEPI.


SOAL 01
Tentukan besar gaya gravitasi pada benda P!












SOAL 02
Dua buah benda yang masing-masing massanya m1 kg dan m2 kg ditempatkan pada jarak r meter. Gaya gravitasi yang dialami kedua benda F1. Jika jarak antara kedua benda dijadikan 4r meter maka akan menghasilkan gaya gravitasi sebesar F2. Perbandingan antara F1 dan F2 adalah...

SOAL 03
Dua buah benda A dan B berjarak 30 cm. Massa A sebesar 32 kg dan massa B sebesar 8 kg seperti gambar berikut ini.





Jika antara benda A dan B memiliki kuat medan gravitasi sama dengan nol, tentukan jarak titik tersebut dari benda A dan dari benda B.

SOAL 04
Bila percepatan gravitasi di permukaan bumi adalah g (g = 10 m/s2) dan jari-jari bumi adalah R.  Tentukan percepatan gravitasi pada tempat yang ketinggiannya 4R di atas permukaan bumi!


Post a Comment

Previous Post Next Post